Latest Updates

Memasang Visitor

tutorial membuat visitor histatsHistats adalah sebuah indikator untuk mendeteksi jumlah orang yang mengunjung diblog kita, jumlah halaman yang dibuka dan pengunjung yang online. Bagi mereka yang belum memasang widget histats Anda silahkan saja memasangnya juga. Selain memantau lalu lintas blog, ini juga akan menambah keindahan blog anda pastinya. Jika setiap harinya traffic blog Anda bagus dan selalu banyak dari hari ke hari. Bisa saya ini menjadi data statistik buat Anda untuk meningkatkan blog Anda. Ini juga yang saya alami untuk memacu untuk selalu eksis diblog saya. Kita bakal ngrasa bangga jika blog kita setiap harinya jumlah pengunjung bertambah. Tapi jika pengunjung semakin hari semakin berkurang kan Anda akan bermotifasi untuk selalu update lagi blog Anda iya kan? Untuk lebih jelasnya dan yang ingin memasang visitor histats ini Anda bisa ikuti tips tutorial berikut.
1. Anda harus mengujungi http://www.histats.com/
2. Masukkan alamat blog Anda pada kolom Url dan klik Register.

3. Pada Create New Account Login data Anda isi dengan ketentuan:
-Mail: dengan alamat email Anda.
-Mail confirm: alamat email juga seperti kolom Mail.
-Pasword: isi dengan pasword Anda yang nantinya buat login.
-Pasword confirm: ulangi pasword.
Lalu klik Continue.

Mengubah tampilan komentar

Form Komentar yang akan dibuat kali ini cukup menarik, untuk blog Karena form komentar ini sudah diedit dengan baik dan sempurna, dengan berbagai fitur seperti. dibawah ini

  • Style Elegan dan Simpel
  • Image Avatar
  • Tombol Reply
  • Styel Reply WP
  • Highlight Blog Owners
  • Pesan Ucapan "Terimakasi"
  • Emoticon Onion (Kucing)
blog ini juga memakai form Komentar ini? 
  1. Login di Blogger.com, Pergi ke Template > Edit HTML (Expand Template Widget)
  2. Tekan Ctrl+F cari ]]>, Letakan kode berikut di atas ]]>

Memasang burung twitter terbang

Cara membuat / memasang widget burung Twitter terbang di Blogger, mungkin trik ini sudah tidak asing lagi bagi sobat dan sudah banyak sekali saya melihat blog yang sudah memasang widget burung Twitter terbang ini dengan berbagai macam style dan warna burung Twitter yang berbeda-beda, sekarang saya akan mengulas kembali khusus buat teman-teman blogger yang baru membuat blog dengan platform blogspot


Memasang Burung Twitter Terbang di Blogspot
Twitter adalah layanan jejaring sosial yang sangat populer sekarang ini selain Facebook dan Google+ dan tidak salah banyak orang yang beramai-ramai untuk menjalin koneksi melalui Twitter apakah itu untuk keperluan bisnis maupun hanya sekedar berteman saja, nah bagi sobat yang mempunyai blog tidak ada salahnya memasang widget burung twitter terbang ini selain membuat blog sobat cantik dan unik, widget ini juga mempermudah sobat untuk menjalin pertemanan baru dengan pembaca blog sobat, hanya dengan sekali klik pada burung twitter yang terbang maka akan otomatis terhubung dengan profile Twitter sobat,
Ok tanpa panjang lebar mari kita kupas bersama-sama cara memasang widget ini

Pertama-tama silahkan login di Blogger

  • Klik Layout > Add Gadget > Html/Javascript
  • Copy paste kode di bawah ini ke kolom Html/javascript

<!-- floating twitter Bird -->
<script type="text/javascript" src="http://bloggerpeer.googlecode.com/files/tripleflap.js"></script>
<script type="text/javascript">
var birdSprite="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEirccKKa9P6EHEfRNUaOT7CqHlKOW97AiU0pj7pi8-AwYTR97evqMbm53o9_iUr6FsP_ecPZgOgVMkNSgjJ6Wz3hhgL7jjlMKs_7_DuuVkzvm0m1Wu1zBWDZDWVR_dwxC1b35mO__hzoQQ/s1600/burung+twitter+terbang.png";
var targetElems=new Array("img","hr","table","td","div","input","textarea","button","select","ul","ol","li","h1","h2","h3","h4","p","code","object","a","b","strong","span");
var twitterAccount = "http://twitter.com/Username";
var tweetThisText = "Twitter - UserID http://bloggerpeer.blogspot.com/";
tripleflapInit();
</script>

  • Ganti kode yang berwarna biru dengan nama pengguna (username) akun Twitter sobat
  • Simpan dan lihat hasilnya

Warna Pilihan Burung Terbang Twitter

Rubah Warna Burung Twitter

Untuk membuat warna burung twitter yang lain sobat bisa mengganti kode yang berwarna merah diatas dengan kode-kode dibawah ini sesuai dengan warna pilihan yang sobat inginkan

Panduan membuat blog

Blog sebuah gaya hidup baru era digital yang sudah meluas di berbagai kalangan, dengan tujuan masing-masing orang membuat blog untuk kepentingan personal, komersial maupun organisasi. Untuk saling bertukar pikiran, opini maupun saran itulah salah satu tujuan orang membuat blog. Tapi sebagian orang masih belum bisa tentang cara membuat blog. bagaimanakah membuat blog secara gratis itu?

langkah pertama yang harus Anda punya adalah alamat email. Jika belum mempunyai alamat email silahkan ikuti panduan dibawah ini.


Penulis meyarankan membuat email di gmail (google mail) karena satu layanan dengan blogger yang menyediakan layanan blog secara gratis.

Panduan Membuat Email Gmail

  1. Masuk alamat www.gmail.com
  2. Lalu klik tombol "Buat akun"

  3. Lalu setelah itu akan muncul form-form yang harus Anda isi dengan benar dan sesuai data diri Anda.

Memasang tombol search

Memasang tombol search
  1. Masuk ke akun Blogger Anda.
  2. Pilih Rancangan.
  3. Kemudian klik Elemen Laman.
  4. Klik Tambah Gadget di sidebar.
  5. Pada bagian Dasar-dasar, pilih HTML/JavaScript.
  6. Beri judul pada kolom Judul.
  7. Copy kode di bawah ini dan paste di konten tersebut.

<div style="border:1px dotted #ccc; height: auto; padding: 6px 0px 6px 1px; text-align: center; width: auto;"><form action="http://NAMA-BLOG-ANDA.blogspot.com/search" method="get"> <input class="textinput" name="q" size="34" type="text" /> <input class="buttonsubmit" name="submit" type="submit" value="Cari" /></form></div> 
    8. SIMPAN
  • NAMA-BLOG-ANDA ganti dengan URL blog anda.
  • 34 lebar widget ganti dengan sesuai sidebar template anda.
  • Cari bisa anda ganti sesuai selera anda.

Memasang wedget twitter sederhana

Ini memang pistingan sangat lama sekali tpai saya posting ulang agar para pemula mengetahuinya.....
Tentunya Anda sudah tau apa itu twitter dan Anda jugalah pengguna twitter untuk saat ini. Ya, Twitter adalah salah satu Social Networking yang terkenal selain Facebook yang banyak digunakan orang di seluruh penjuru dunia.

Namun kali ini Saya akan membahas tentang bagaimana caranya membuat widget Twitter yang sederhana ke dalam blog kita, dalam artian widget ini lebih simple dari pada widget yang diberikan oleh pihak twitter.

Isi dari widget ini adalah hanya tweets dan link twitter Anda, pas buat Anda yang suka hal ringkas namun bertujuan jelas. Coba lihat contoh widgetnya dibawah ini



Gambar diatas screen capture dari widget twitter sederhana di blog Saya ini. Yuk mari Saya pandu cara buat widget ini

Pertama yang Anda lakukan adalah Log In ke blogger Anda, setelah masuk Dashboard Lalu klik Link Layout / Tata Letak

Setelah masuk pada menu Layout lalu pilih tempat yang mau Anda pasangi Widget ini kemudian klik "Add a Gadget" kemudian pilih "HTML/JavaScript"

Kemudian Paste code dibawah ini

Memasang translate bendera

Memasang translate bendera
Setelah sebelumnya saya memposting artikel tentang Cara Pasang Google Translate dengan mentuk Drop Down .Kali ini saya akan memberikan tips tentang bagaimana Cara Pasang Google Translate Dengan Image Bendera. Translate dengan gambar bendera ini memang cukup menarik dilihat . selain itu gambar benderanya adalah gambar bendera masing-masing negara yang bahasanya ingin diterjemahkan. Dengan begitu Widget Google Translate Yang kita pasang akan lebih menarik.

Widget Google Translate yang berbentuk bendera yang akan kita pasang adalah seperti di bawah ini .silakan kamu sorot gambar benderanya maka nanti akan muncul nama negara dari pemilik bendera tersebut.

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified


Buat kamu yang ingin memasang Widget Google Translate berbentuk bendera tersebut,silakan ikuti langkah-langkahnya berikut ini.


1.LOGIN ke Blogger dengan ID kamu.

2.Klik Tata Letak.

3.Klik tab Elemen Halaman.

4.Klik Tambah Gadget.

5.Kemudian Pilih HTML/Javascript.

6.Selanjutnya Copy Kode HTML berikut dan Paste di dalam kolom HTML/Javascript tadi.

designer Blog

 ini memang pistingan sudah lama sekali, tapi saya posting ulang agar para pemula mengetahuinya..........

 Kabar gembira buat para blogger yang suka mengotak-atik template, kini blogger meluncurkan sebuah fitur baru di draft blogger yang kayaknya sudah ditunggu lama oleh para pengguna blogger yaitu "Template Designer". Apa itu "Template Designer"?. Ya "Template Designer" adalah sebuah fitur baru blogger yang memudahkan kita untuk mengotak-atik template kita tanpa melalui "Edit HTML", misalnya mengganti background, warna font/link, tata letak dan masih banyak lainya.

Bagaimana menurut Anda tentang fitur baru blogger in draft ini??

Mungkin jika Saya menjelaskan dengan detail percuma.. mendingan Anda langsung praktek aja biar lebih jelas . Hehe

Begini caranya jika mau coba untuk Anda yang belum tau caranya.

Buka Alamat http://draft.blogger.com dan Log In kemudian masuk ke menu "Layout/Tata Letak"



Nah setelah itu masuk pada bagian "Template Design"



mengubah tampilan komentar

Bismillah
Komentar merupakan salah satu interaksi pengunjung terhadap Admin yang biasanya bertujuan untuk menyampaikan; masukan, cacian, sanjungan maupun kebingungan.
Tapi apakan sobat terbersit untuk menghias tampilan komentar di blog sobat?, jika belum mungkin tampilan komentar ini akan menginspirasi sobat untuk modifikasi tampilan komentar tersebut, tidak percaya??? lihat gambar dibawah ini

comment

Nah lo, gimana ada yang berminat? ini masih yang part 1 masih ada part 2, untuk yang part 2 nanti nyusul.

mengubah komentar lama menjadi baru

Apabila Anda menggunakan template lawas photo author ini tidak muncul selayaknya yang ada pada template baru blogger yang ada photo author disebelahnya.

Coba lihat gambar dibawah ini untuk membedakan komentar lawas dengan komentar baru.

Nah terlihat skema di atas ada perbedaan dengan ditambahi foto komentator.

Apakah Anda ingin mengubahnya ?

Langkah pertama masuk pada menu "Settings" lalu "Comments" dan pastikan pilih "YES" untuk pertanyaan "Show profile images on comments?" lalu SAVE

langkah kedua masuk menu Edit HTML dan centang box "Expand Widget Templates"

Lalu cari kode dibawah ini

<dl id='comments-block'>
<b:loop values='data:post.comments' var='comment'>
<dt class='comment-author' expr:id='&quot;comment-&quot; + data:comment.id'>
<a expr:name='&quot;comment-&quot; + data:comment.id'/>
<b:if cond='data:comment.authorUrl'>
<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'><data:comment.author/></a>
<b:else/>
<data:comment.author/>
</b:if>
<data:commentPostedByMsg/>
</dt>
<dd class='comment-body'>
<b:if cond='data:comment.isDeleted'>
<span class='deleted-comment'><data:comment.body/></span>
<b:else/>
<p><data:comment.body/></p>
</b:if>
</dd>
<dd class='comment-footer'>
<span class='comment-timestamp'>
<a expr:href='&quot;#comment-&quot; + data:comment.id' title='comment permalink'>
<data:comment.timestamp/>
</a>
<b:include data='comment' name='commentDeleteIcon'/>
</span>
</dd>
</b:loop>
</dl>

Tampilan komentar owner berbeda

Tampilan komentar owner berbeda
  1. Masuk pada menu Design -> Edit HTML dan centang "Expand Widget Templates"
  2. Taruh Code CSS dibawah ini diatas code ]]></b:skin>

    .comment-body-author {
    background: #FFFF29; /* Warna Background */
    border:1px dotted #FF2929; /*Border*/
    margin:0;
    padding:0 0 0 20px;
    }
  3. Kemudian cari code yang berwarna hitam lalu sisipkan code yang berwarna merah, seperti dibawah ini.

    <dt expr:class='&quot;comment-author &quot; + data:comment.authorClass' expr:id='data:comment.anchorName'>
    <b:if cond='data:comment.favicon'>
    <img expr:src='data:comment.favicon' height='16px' style='margin-bottom:-2px;' width='16px'/>
    </b:if>
    <a expr:name='data:comment.anchorName'/>
    <b:if cond='data:blog.enabledCommentProfileImages'>
    <data:comment.authorAvatarImage/>
    </b:if>
    <b:if cond='data:comment.authorUrl'>
    <a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'><data:comment.author/></a>
    <b:else/>
    <data:comment.author/>
    </b:if>
    <data:commentPostedByMsg/>
    </dt>

    <b:if cond='data:comment.author == data:post.author'>
    <dd class='comment-body-author'>
    <p><data:comment.body/></p>
    </dd>
    <b:else/>

    <dd expr:class='&quot;comment-body &quot; + data:comment.commentAuthorClass' expr:id='data:widget.instanceId + data:comment.cmtBodyIdPostfix'>
    <b:if cond='data:comment.isDeleted'>
    <span class='deleted-comment'><data:comment.body/></span>
    <b:else/>
    <p>
    <data:comment.body/>
    <span class='interaction-iframe-guide'/>
    </p>
    </b:if>
    </dd>

    </b:if>

    <dd class='comment-footer'>
  4. SAVE dan lihat hasilnya.

Membuat menu horizontal

langkah pertama yaitu masuk pada bagian Design lalu Edit HTML

Masukkan code dibawah ini dibawah code <head>

<!--[if lte IE 7]>
<style type="text/css">
html .jqueryslidemenu{height: 1%;} /*Holly Hack for IE7 and below*/
</style>
<![endif]-->

<script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.2.6/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script src='http://sites.google.com/site/anasprod/jqueryslidemenu.js' type='text/javascript'/>

Lalu masukkan CSS dibawah ini diatas code ]]></b:skin>


.jqueryslidemenu{
font: bold 13px Verdana;
background: #800000;
width:100%;
float:left
}

.jqueryslidemenu ul{
margin: 0;
padding: 0;
list-style-type: none;
}

/*Top level list items*/
.jqueryslidemenu ul li{
position: relative;
display: inline;
float: left;
}

Cara menghilangkan antribut Blog

Cara menghilangkan antribut Blog
Caranya cukup simple dan mudah banget, ikuti Saja langkah dibawah ini.

pertama masuk pada "Design" Lalu "Edit HTML"

masukkan code css dibawah ini diatas code ]]></b:skin>

#Attribution1 {height:0px;
visibility:hidden;

display:none
}


Tinggal SAVE deh.

Dan jika Anda menggunakan code CSS di postingan ini, tinggal ganti code yang berwarna biru dengan code diatas.

Menampilkan wedget di halaman tertentu

Menampilkan wedget di halaman tertentu
Hai sobat blogger, bagaimanakah kabar Anda sekalian ? semoga dalam keadaan sehat dan selalu ceria. Pada tulisan kali ini, saya akan membagikan ilmu yang sudah saya pelajari kepada Anda yaitu masih tentang blogger dan topik yang saya bahas kali ini adalah seputar "Menampilkan widget pada halaman tertentu" yang sering digunakan pada template megazine, misalnya anda ingin menampilkan widget dihalaman post saja atau tidak ada hanya dihalaman post.

Nah langsung saja kita pelajari bersama-sama.

Langkah pertama yang harus Anda lakukan adalah masuk menu "Design" kemudian masuk ke bagian "Edit HTML" lalu centang kotak "Expand widget templates"

lalu cari code widgetnya seperti ini

Pasang iklan di bawah postingan

Pasang iklan di bawah postingan
Pasang iklan dibawah postingan bertujuan supaya iklan muncul saat pengunjung membuka postingan anda yang letaknya tepat dibawah postingan, hal ini membantu supaya iklan anda lebih sering dilihat oleh pengunjung, untuk membuatnya anda tinggal mengedit HTML layout nya saja secara otomatis iklan anda akan muncul disetiap postingan anda seperti contoh iklan yang bisa anda lihat di bawah postingan saya ini


Silahkan ikuti langkah-langkah dibawah ini untuk pasang iklan di bawah postingan:

1. Sepert biasa silahkan sign in di blogger

2. pada halaman Dasboard--> Layout-->Edit HTML-->jangan lupa klik "Expand Widget Template"

3.Silahkan temukan kode dibawah ini (berwarna hitam)